Cara menggunakan VirtualBox

Untuk Mengetahui lebih lengkap tengtang apa itu VirtualBox baca: Pengertian VirtualBox Jika sudah mengerti apa itu VirtualBox . sekarang saya akan menjelaskan bagaimana caranya menggunakan VirtualBox .

 Pertama klik  Baru .
lihat di gambar :

virtualbox step1
step 1





 Setelah itu akan muncul tampilan yang ada seperti di atas .
Tampilan itu adalah untuk membuat nama anda (boleh diisi sesuai aplikasi yang ingin anda install).
 Dan diguanakan untuk memilih sistem operasi apa yang ingin anda install. lalu klik next hingga muncul Create,

setelah itu akan tampak seperti gambar beikut ini:

virtualbox step2
step 2
Jika Sudah ,kita akan mulai menjalankan VirtualBox yaitu dengan cara klik MULAI(lihat gambar di atas) tapi ingat sebelumnya masukkan CD Sistem Operasi yang mau di install .,
maka tampilanya akan berubah menjadi sepeti ini :
virtualbox step3
step 3

Klik next terus hingga selesai dan akhirnya VirtualBox pun siap digunakan untuk menginstall sistem operasi Linux Debian .

 lihat gambar di bawah itu adalah tampilan awal saat kita ingin menginstall Linux Debian:

virtualbox step4
step 4


Mungkin cukup sekian yang dapat saya sampaikan ... mungkin untuk post berikutnya saya akan post cara menginstall linux debian

Artikel Terkait:

Silahkan Gunakan Facebook Comment, Jika Anda Tidak Memiliki Url Blog!

Article :

1 comment

February 23, 2013 at 9:10 AM

gan bisa di perinci g nie nginstal make virtualx??? langkah2 awalx ajah

Post a Comment

Jika ada yang mempunyai saran, kritik, maupun pertanyaan, jangan segan-segan untuk mengunkapkannya, ungkapkan saja dikotak komentar !
terimakasih :)

 
TEKOMUTER (Teknologi Ilmu Komputer) © 2012 | Designed by Cheap TVS, in collaboration with Vegan Breakfast, Royalty Free Images and Live Cricket Score